- Home>
- SISTEM KOMPUTER
Posted by : Khalifah
Minggu, 21 Agustus 2016
Sistem merupakan gabungan dari elemen-elemen yang saling berhubungan. Tujuan pokok dari sistem komputer adalah untuk mengelolah data sehingga menghasilkan informasi yang berguna. Ada elemen-elemen utama sistem komputer adalah software, hardware, dan brainware.
Berikut ini adalah penjelasannya.
- Hardware (perangkat keras) adalah pelaratan komputer yang secara fisik terlihat dan dapat di jamah, seperti monitor, keyboard, mouse, dan sebagainya.
- Software (perangkat lunak) adalah program yang berisi perintah-perintah untuk melakukan pengolahan data. Ada tiga utama dari software, yaitu sebagai berikut.
- Sistem operasi: DOS, Linux, Windows, dan Mac OS
- Bahasa promgraman: Visual Basic, C++, Pascal, Java, dan C.
- Aplikasi: MS Office, Antivirus, Winamp, dan Peramban Web.
3. Brainware adalah manusia yang terlibat dalam pengoperasikan serta pengaturan sistem komputer.